Sampai saat ini UUD 1945 telah mengalami amandemen sebanyak

Sampai saat ini UUD 1945 telah mengalami amandemen sebanyak ….

A. satu kali
B. dua kali
C. tiga kali
D. empat kali

Jawaban

Jawaban yang tepat adalah D. Empat kali.

UUD 1945 mengalami 4 kali perubahan, yang dimulai sejak 1999 hingga 2002. Namun, amandemen atas UUD 1945 baru dilakukan pasca-reformasi, yakni usai pemerintahan Orde Baru yang telah berkuasa selama 32 tahun berakhir pada Mei 1998.

Amandemen UUD 1945 dimulai pada 1999 hingga 2002. amandemen adalah usul perubahan undang-undang yang dibicarakan dalam Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Tujuan dari perubahan amandemen ini untuk memperbaiki dan menyempurnakan aturan dalam dokumen resmi. Perubahan amandemen diharapkan melindungi Hak Asasi Manusia (HAM), tujuan nasional, dan kesejahteraan masyarakat.

Jadi, UUD 1945 telah mengalami
perubahan amandemen sebanyak D. Empat kali.

 

Pertanyaan Lain :

Leave a Comment