Jabarkanlah bagaimana cara kamu menyalakan semangat Sumpah Pemuda ala milineal seperti jaman sekarang ini!
Jawaban
ada beberapa cara agar yang bisa diterapkan agar generasi milenial bisa menjaga “Api” dari Sumpah Pemuda . yang paling utama adalah tidak melupakan penggunaan bahasa Indonesia sebagai akar bahasa kita. harus lebih selektif dan mengindari serta menghentikan berita hoax yang memecah belah bangsa.
mendukung karya anak bangsa atau yang biasa kita sebut dengan Bangga Produk Lokal, serta bisa menjaga toleransi dan menghargai perbedaan pendapat
untuk penjelasan lengkapnya bisa disimak penjabaran dibawah ini ya!
Untuk menjaga nilai atau semangat Sumpah pemuda 1928, generasi masa kini atau yang sering disebut kaum Millenial harus mengerti makna dasar dari sumpah pemuda terlebih dahulu.
Salah satu caranya adalah dengan meningkatkan toleransi dalam bermasyarakat, para pemuda pada periode 1928 berani mengambil sikap untuk tidak berfokus pada semangat kedaerah tapi berfokus pada bagaimana cara membuat sebuah wadah yang akan menjadi pemersatu bagi para pemuda dari berbagai daerah. Selanjutnya pembangunan sikap gotong royong dan saling menghormati antara sesama menjadi poin penting bagi kaum millenial untuk bisa menjaga “api” dari Sumpah pemuda.
selain itu generasi millenial juga harus peka terhadap budaya bangsa dan coba mempromosikan budaya Indonesia dengan kemasan yang lebih modern tanpa mengurangi makna dari kebudayaan itu sendiri. Generasi Milenial juga harus memiliki semangat “Local Pride” yaitu menggunakan barang-barang konsumsi buatan dalam negeri yang bisa membantu menaikan usaha mikro/UMKM.
Pertanyaan Lain:
- Kekalahan kelompok nasionalis dalam perang saudara di Tiongkok terjadi setelah Amerika Serikat menghentikan bantuan ekonominya
- Pemimpin pemberontakan PKI yang memproklamasikan terbentuknya Negara Soviet Republik Indonesia di Madiun
- Gerakan non blok adalah oraganisasi yang terdiri atas lebih dari 100 negara yang tidak menganggap dirinya beraliansi dengan
- Bagaimanakah perkembangan kehidupan sosial masyarakat Indonesia pada masa Hindu-Buddha dan Islam
- Apakah Dampak pendudukan Jepang bagi organisasi pergerakan nasional adalah